Liga Utama Ukraina

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 29 April 2013 16.06 oleh Addbot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 32 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:q206073)
Liga Utama Ukraina
Berkas:Pl embl bb.jpg
Negara Ukraina
KonfederasiUEFA
Dibentuk1991/2008
Jumlah tim16
Tingkat pada piramida1
Degradasi keLiga Pertama Ukraina
Piala domestikPiala Ukraina
Piala internasionalLiga Champions
Liga Eropa
Juara bertahan ligaShakhtar Donetsk
(2011–12)
Klub tersuksesDynamo Kyiv (13 gelar)
Situs webSitus resmi
Liga Utama Ukraina 2012–13

Liga Utama Ukraina (Bahasa Ukraina: "Прем'єр-Ліга", Premier Liha) adalah liga tertinggi dalam kompetisi antara klub sepak bola Ukraina. Liga ini didirikan pada tahun 1991 dan diikuti oleh 16 klub.

Klub peserta liga musim 2012–13

Distribusi juara

Klub Juara Runners-Up Peringkat tiga Tahun juara
Dynamo Kyiv 13 8 0 1992–93, 1993–94, 1994–95, 1995–96, 1996–97, 1997–98, 1998–99, 1999–2000, 2000–01, 2002–03, 2003–04, 2006–07, 2008–09
Shakhtar Donetsk 7 10 0 2001–02, 2004–05, 2005–06, 2007–08, 2009–10, 2010–11, 2011–12
Tavriya Simferopol 1 0 0 1992
Chornomorets Odesa 0 2 3
Dnipro Dnipropetrovsk 0 1 5
Metalist Kharkiv 0 0 6
Metalurh Donetsk 0 0 3
Kryvbas Kryvyi Rih 0 0 2
Vorskla Poltava 0 0 1
Karpaty Lviv 0 0 1

Pranala luar