Kavminvodyavia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 April 2013 21.42 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 7 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q1531227)
Kavminvodyavia Tupolev Tu-154

Kavminvodyavia (KMV Avia) adalah sebuah maskapai penerbangan yang berbasis di kota Mineralnye Vody di Kaukasus, Rusia. Nama Kavminvodyavia berasal dari singkatan dari Kavkazkie Mineralnye Vody Avia.Maskapai ini mengoperasikan penerbangan menuju destinasi di Kaukasus utara dan negara lainnya. Basis utamanya terletak di Bandar Udara Mineralnye Vody.

Data Kode

  • Kode IATA: KV
  • Kode ICAO: MVD
  • Panggilan: Air Minvody

Destinasi

KMV Avia melayani penerbangan menuju 48 kota di Rusia dan CIS (Commonwealth of Independent State). Maskapai ini terbang menuju Bulgaria, Jerman, Yunani, Syria, Israel, Turki dan Uni Emirat Arab.

Destinasi Domestik: Chelyabinsk, Chita, Izhevsk, Kaliningrad, Kazan, Khabarovsk, Krasnoyarsk, Magnitogorsk, Makhachkala, Moskow, Murmansk, Nizhny Novgorod, Novokuznetsk, Novosibirsk, Norilsk, Noyabrsk, Omsk, Orenburg, Penza, Samara, Saransk, Sochi, St. Petersburg, Surgut, Syktyvkar, Tyumen, Ufa, Ulyanovsk, dan Yekaterinburg.

Destinasi Internasional: Aktau, Almaty, Ashgabat, Baku, Gyumri, Istanbul (musiman), Kiev, Khisinev, Munich (musiman), Tbilisi, Thessaloniki (musiman), Yerevan.

Armada

Armada Kavminvodyavia mencakup beberapa pesawat berikut ini (Agustus 2006:

Pranala luar