Google Insights for Search

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 April 2013 06.34 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 4 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q1378127)

Google Insights for Search adalah sebuah situs layanan google yang dapat membantu seseorang mencari sebuah kata kunci pencarian dari semua hasil pencarian di seluruh Dunia yang telah masuk ke mesin pencarian google (Web, gambar, berita, dan produk). Seseorang dapat mengetahui kata kunci berdasarkan daerah, rentang waktu, dan juga kategori. Hasil pencarian yang terlihat akan menunjukkan tingkat grafik dari kata kunci yang dicari ataupun yang sedang populer di mesin pencari google.

Pranala luar

Referensi