Bandar Udara Umeå

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bandar Udara Umeå
Berkas:Umeå Airport Logo.jpg
Informasi
JenisPublik
PengelolaSwedavia
LokasiUmeå, Swedia
Ketinggian dpl7 mdpl
Situs webwww.swedavia.com/umea/
Peta
UME di Västerbotten
UME
UME
Lokasi bandar udara di Västerbotten
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
kaki m
14/32 7,551 2,302 Aspal
Statistik (2011)
Total penumpang955,132
Penumpang internasional64,994
Penumpang domestik890,138
Pergerakan pesawat7,508
Statistik: Swedavia[1]

Bandar Udara Umeå (IATA: UMEICAO: ESNU) adalah bandar udara yang berlokasi di selatan luar kota Umeå, Sweden. Pada tahun 2007, bandar udara ini merupakan bandar udara terbesar ketujuh di Swedia.[2]

Bandar udara ini menangani 955,132 penumpang pada tahun 2011.[1] Bandar udara ini berjarak 54 kilometer (34 mi) dari pusat kota Umeå.

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Bandar udara ini diresmikan pada Mei 1962, tetapi penerbangan pertama dilakukan pada tahun 1961.[3]

Maskapai penerbangan dan tujuan[sunting | sunting sumber]

MaskapaiTujuan
Direktflyg Luleå, Östersund
Malmö Aviation Gothenburg-Landvetter, Praha (mulai 26 April 2013), Stockholm-Bromma
Norwegian Air Shuttle Stockholm-Arlanda
Musiman: Alicante (mulai 3 April 2013), Gran Canaria
Scandinavian Airlines Kiruna, Stockholm-Arlanda

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b "Statistics". Swedavia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-03-17. Diakses tanggal 17 March 2012. 
  2. ^ "Pressinformation" (dalam bahasa Swedish). Swedavia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-14. Diakses tanggal 14 May 2011. 
  3. ^ "Om flygplatsen" (dalam bahasa Swedish). Swedavia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-14. Diakses tanggal 14 May 2011. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Media terkait Umeå Airport di Wikimedia Commons