Arus Balik

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Arus Balik
PengarangPramoedya Ananta Toer
NegaraIndonesia
BahasaIndonesia
GenreFiksi
PenerbitWira Karya
Tanggal terbit
17 Mei 2008
Halaman724
ISBNISBN 9789839960556
Arus Balik

Arus Balik (1995) adalah novel sejarah karangan Pramoedya Ananta Toer yang menceritakan Kedatangan Portugis di Bumi Nusantara dengan latar awal Abad XVI, yaitu ketika surutnya pengaruh Majapahit dan naiknya pamor Kesultanan Demak. Tokoh utama dalam novel ini adalah Wiranggaleng, seorang pemuda desa yang ikut berjuang dalam Invasi ke Malaka yang dipimpin oleh Pati Unus.[1][2]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Badio, Sabjan; Nurgiyantoro, Burhan; Hartono, Hartono (2019-12-05). "Nilai Perjuangan dalam Novel Arus Balik Karya Pramoedya Ananta Toer". Indonesian Language Education and Literature (dalam bahasa Inggris). 5 (1): 33–46. doi:10.24235/ileal.v5i1.3723. ISSN 2502-2261. 
  2. ^ Toer, Pramoedya Ananta (1995). Arus balik: sebuah novel sejarah. Jakarta: Hasta Mitra. ISBN 979-8659-04-X. OCLC 33133767. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]